Spesifikasi Oppo Joy Plus, Ponsel Tangguh Harga Terjangkau – Belum lama ini perusahaan Oppo telah memperkenalkan samrtphone terbarunya bernama Oppo Joy Plus. Smartphone besutan Asal Taiwan tersebut telah di bekali dengan adanya spesifikasi dan juga fitur yang lumayan mempuni. Ponsel tersebut juga akan di targetkan untuk kalangan kelas menengah namun di bandrol dengan harga yang cukup terjangkau. Apa sajakah spesifikasi yang telah di benamkan pada smartphone tersebut ?
Kabarnya, smartphone Oppo Joy Plus ini telah di sebut – sebut sebagai smartphone generasi penerus dari produk sebelumnya yaitu Oppo Joy. Ponsel tersebut masih menggunakan oprasi sistem Android KitKat v4.4. Oppo Joy Plus sendiri telah menyuguhkan tampilan yang terkesan tidak ada perubahan yang mencolok jika di bandingkan dengan smartphone Oppo Joy. Smartphone Oppo Joy Plus ini juga telah tersedia dalam dua macam pilihan warna dan pada smartphone tersebut juga siap hadir untuk bersaing dengan smartphone samsung Galaxy Ji, Xiaomi Redmi 2 dan Lenovo A6000.
- Layar : 4 Inci, WVGA 480 x 800 piksel – 233 piksel per inci
- OS : Android KitKat v4.4
- Chipset : MediaTek MT6572
- CPU : Dual Core ARM Cortex A7 1,3GHz
- RAM : 512MB
- GPU : Mali 400
- Kamera depan : VGA
- kamera belakang : 3 Megapiksel
- Fitur lainnya : bluetooth, wifi, port microUSB, dual SIM, GPS dan jaringan 3G HSPA
- Baterai : 1700 mAh
- Memori internal : 4GB
- Memori ekst : Ya, Up to 32GB
- Harga : Rp. 1.100.000/$111
Pada smartphone Oppo Joy Plus juga ternya telah menggunakan kecanggihan yang tidak beda jauh dengan smartphone keluaran sebelumnya Oppo Joy. Layar pada smartphone Oppo Joy Plus ini masih menggunakan layar sentuh seluas 4 Inci dengan jenis WVGA beresolusi 480 x 800 piksel berketelitian mencapai 233 piksel per inci. Ponsel tangguh tersebut juga masih menggunakan OS Android KitKat.
Selanjutnya pada urusan dapur pacunya, smartphone Oppo Joy Plus ini telah di dukung oleh prosesor dual core ARM Cortex A7 dengan kecepatan 1,3GHz yang sudah di kolaborasikan dengan chipset MediaTek MT6572. Selain itu pada prosesor tersebut juga telah di proses dengan menggunakan memori RAM 512mb yang telah di perkokoh dengan menggunakan pengolah grafis dari Mali 400.
Dengan adanya dapur pacu tersebut maka kinserjanya lumayan terbilang cepat dan ringan. Beralih pada sektor multimedianya, Ponsel canggih Oppo Joy Plus tersebut telah di bekali dengan adanya kamera depan beresolusi VGA dan pada kamera belakangnya telah di benamkan oleh resolusi sebesar 3 Megapiksel. Selain di bekali dengan adanya fitur kamera, smartphone tersebut juga telah di benamkan oleh fitur konektivitas yang cukup lengkap, fitur tersebut diantaranya yaitu fitur wifi, bluetooth, GPS, Port MicroUSB, dual SIM dan jaringan 3G HSPA.
Untuk memenuhi semua kinerja yang telah di sokong pada smartphone tersebut, Oppo Joy Plus ini juga telah di bekali dengan adnaya baterai berkapasitas 1700 Mah. dan tidak ketinggalan juga pada smartphone tersebut juga sudah di benamkan oleh media penyimapanan internal berkapasitas 4GB serta memori eksternal berkapasitas maksimal 32GB. Untuk harganya sendiri smartphone tersebut akan di bandrol seharga 111USD atau jika di rupiahkan menjadi Rp. 1,1 jutaan per unitnya.